Token Saham AS adalah saham AS yang di tokenkan di atas blockchain dengan berbagai kelebihan daripada pasar saham tradisional seperti :
1. Tidak seperti pasar saham tradisional yang hanya beroperasi senin - jumat. soken saham dapat diperdagangkan 24/7 tanpa hari libur
2. Penjualan token saham ke rekening bank juga tidak membutuhkan waktu settlement yang lama seperti saham tradisional. Token saham dapat langsung dicairkan ke rekening bank anda dalam hitungan menit
3. Tidak seperti pasar saham tradisional yang mewajibkan pembelian minimal 1 lot, Token saham dapat dibeli secara pecahan bahkan mulai hanya dengan Rp. 50.000